Friday 16 January 2015

Cara Backup IMEI Lenovo A316i

IMEI kepanjangan dari International Mobile Equipment Identity adalah hal yang penting untuk sebuah handphone, karena jika tidak ada IMEI kita tidak bisa melakukan panggilan telepon, SMS dan mengakses internet di handphone. IMEI bukan hanya terdapat pada handphone Android saja tapi semua handphone pasti memiliki nya dan nomer IMEI biasanya tertulis di balik baterai pada handphone.

Membackup IMEI itu sangat penting ketika kita ingin melakukan instal Custom rom dan flashing ulang pada handphone Android, karena dari beberapa kasus IMEI hilang setelah instal Custom rom sehingga mengakibatkan handphone tidak bisa di pakai telepon, SMS dan mengakses internet. Lebih parah nyalain IMEI tiap-tiap smartphone itu berbeda-beda walaupun dengan tipe dan merk yang sama, dari itu kita wajib berjaga-jaga dengan membackup IMEI sebelum melakukan pergantian rom.

Baiklah.. Adapun cara backup nya sangat mudah kita hanya memerlukan aplikasi yang bernama "Mobile uncle" yang bisa kamu download di playstore dengan gratis dan pastinya Android kamu harus sudah berstatus ROOT.

Untuk tutorialnya, silahkan kamu jalankan Mobile uncle yang sudah terinstal di Android kamu, setelah itu silahkan pilih IMEI backup/restore, jangan lupa untuk confirmasi superSU, Setelah itu pilih Sdcard dimana kamu akan menyimpan hasil backup dari IMEI. Kurang lebih cuplikannya seperti gambar di bawah ini.

Klik IMEI Backup Restore

Klik Backup IMEI to SDCARD
Tahap backup IMEI sudah selesai, jika setelah instal Custom rom kamu mendapatkan invalid IMEI silahkan instal kembali Mobile uncle dan restore IMEI. 

Inilah persiapan penting selain backup nandroid sebelum instal Custom rom. Semoga artikel ini bisa membantu. 

Download Mobile Uncle

Related Posts

Cara Backup IMEI Lenovo A316i
4/ 5
Oleh

Berlangganan via email

Untuk menyisipkan kode pendek, gunakan <i rel="code"> ... KODE ... </i>
Untuk menyisipkan kode panjang, gunakan <i rel="pre"> ... KODE ... </i>
Untuk menyisipkan gambar, gunakan <i rel="image"> ... URL GAMBAR ... </i>